Babinsa Koramil Banjar Amankan Serangkaian Upacara Ngaben

    Babinsa Koramil Banjar Amankan Serangkaian Upacara Ngaben
    Babinsa Koramil Banjar amankan serangkaian upacara ngaben

    BULELENG - Babinsa Desa Kayuputih Sertu Ida Putu Ardana Koramil 06/Banjar kodim 1609/Buleleng melakukan pengamanan, pengawasan dan pengaturan lalu lintas pelaksanaan kegiatan Mungkah yang merupakan rangkaian kegiatan pengabenan keluarga dadia pasek di Banjar Dinas Desa, Desa Kayuputih Kecamatan Banjar Kabupaten Buleleng, Jumat (16/09/2022). 

    Upacara mungkah adalah rangkaian dari upacara Pitra Yadnya atau pengabenan Dadia Pasek.

    Babinsa Sertu Ida Putu Ardana bersama Bhabinkantibmas dan pecalang Desa Kayuputih melakukan pengamanan dan pengawasan serta pengaturan lalu lintas di jalan lokasi upacara guna menjaga keamanan pelaksanaan upacara serta tidak menimbulkan kemacetan lalu lintas untuk warga yang beraktivitas  menggunakan jalan. 

    Babinsa Koramil 1609-06/Banjar menghimbau kepada warga masyarakat yang hadir agar tetap mematuhi Prokes Covid 19.  (Mga)

    buleleng bali
    Ray

    Ray

    Artikel Sebelumnya

    Dalami Adat - istiadat, Babinsa Tejakula...

    Artikel Berikutnya

    100 Prajurit Yonif Raider 900/SBW Masuk...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Implementasikan 8 Wajib TNI, Babinsa Bersama Warga Fawi Laksanakan Karya Bakti
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Polri Dirikan Dapur Lapangan dan Gelar Trauma Healing untuk Korban Kebakaran di Kebon Kosong
    Sidang Dugaan Pemalsuan Silsilah Jro Kepisah, Fakta Baru Beri Angin Segar untuk Terdakwa

    Ikuti Kami